PEJUANG PENDIDIKAN 1

PEJUANG PENDIDIKAN
 Karya : Djaru Syahrul

Jika dunia kami yang dulu tak tau apa apa
Tak pernah kau isi goresan yang tersimpan
Mungkin hanya ada warna hampa, gelap
Ku tak bisa apa-apa,

Kini dunia kami penuh warna
Dengan goresan garis-garis, dan juga kata
Yang dulu hanya jadi mimpi
Dalam angan tak berujung

Kini mulai terlihat bukan lagi mimpi
Kau bagai dewata membentuk warna di jiwaku
Terimakasih guruku dari lubuk hatiku
Tentang warna yang indah

Tentang garis yang harus yang dilukis
Apa yang tak mungkin kau jadikan mungkin
Gempitakanlah selalu di jiwamu             
Mengembara menutun hariku yang lebih


Mks, 20722

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "PEJUANG PENDIDIKAN 1"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel