IMAJINASIKU

IMAJINASI DAN KEREATIVITAS
  Karya. Caru Syahrul

Ku berkhayal dalam pikiranku
Tentang bayang bayang waktu
Ku ayunkan lankahku di setiap mentari terbit di upuk timur
Kususuri hari - hari penuh cerita

Ku pernah ada bayang dalam ilusiku
Bagaimana jika aku jadi mantari pagi
Dan...bagaimana jika daku menjadi pelangi bila menjelan datangnya senja
Kupancarkan cahaya menerangi kalbu yang tertutipi embun hitam

Kuwarnai jalan jalan kota
Ku suka bermimpi pada ilusiku lebih indah dan menawan di hati
Ku mencoba menjadi badai  pada kereatif  ini
Suatu hari mimpi ini jadi nyata, karena kehendakmu.

13119

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "IMAJINASIKU"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel