BUSURKU

 BIDIKAN BUSURKU
Karya. Caru Syahrul

Bidikan penuh konsentrasi
Kuarahkan anak busurku pada satu titip
Harapan penuh harap busur ini ter cantap
Pada titik sasaran kucoba menarik busur

Dan... kumelepaskan sekedip mata
Busur itu tercantap diluar lingkaran sasaran,
Tetesan butiran bening putih menghias wajah
Kelelahan se iring matahari redup menjelang senjah
Hanya doa mengiringi...
Matahari menjelang senja kelak malam tiba

Sinar tetap ada menyinari bumiku
Lewat bulan purnama
Kubisa mengankat anak busurku kembali
Senyum indah terhias oleh wajamu buat anak gembalaku.



013

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "BUSURKU"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel