MENCEKAM DI SEPINYA MALAM

MENCEKAM DI SEPINYA MALAM
       Karya. Caru Syahrul

Kulihat berjuta bintang
Berkedip menawan
Bertemankan angin
Yang bersepoy menyapa kesepian
Terduduk hingga datangnya malam
Menghias malam yang remang di sepiku

Suara burung malam bernyanyi
Terdengar sayup di kesunyian
Memuji kebesaran Illahi
Menciptakan kemegahan alam
Sempurna tak ada celah

Rembulan  warnai dunia
Hiasi alam yang gelap gulita
Kini indah dan sungguh mempesona
Menyejukkan hati dan pandangan mata

Bintang kian semakin merentang
Menyambut sang rembulan yang tlah datang
Mewarnai langit yang beranjak malam
Hilangkan hitam dan kelam yang terus mencekam disepinya malam

Maksudnya.26519

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "MENCEKAM DI SEPINYA MALAM"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel