SENANDUM DALAM RINDU

     
    SENANDUM  DALAM RINDU
       Karya. Cari Syahrul

Senjang selagi berirama sendu.
Inilah jiwaku yang meredup.
Meredup di kesunyian malam
Biar aku terbuai.
Angan malam tak temani dikesendirianku

Bayang semu tetap terbias.
Terbias dalam dinding kerinduan.
Hempas rindu di embun malam
Tersipu merunduk, merenung sendiri di sepiku  Di sudut hati ku merindumu.

Biar ku simpan rindu ini.
Tanpamu yang dapat membalas
Dengarkan jerit hati ini.
Kembalilah.....
Temani kesendirianku.
Terangi kesunyianku.
Dan peluk hangat di jiwaku
Jangan membuat aku merindu kelam.

Mks.14619

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "SENANDUM DALAM RINDU"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel