MERSJUD MIMPI (Pb

MERAJUD MIMPI
  Karya. Caru Syahrul


Taklukan  sang surya
Terik tak menggugurkan semangat 
Tetesan peluh melintas raga 
Silau tak menyurutkan pandang di jiwa

Dalam lintas merayapnya waktu
Senja hadir membayang gulir
Langkah tertatih, raga letih 
Ada sangkaan indah 
Di ambang malam

Kala merajut mimpi
Tiada berbatas ruang dan waktu
Hingga kelam mencumbu 
Pekik jangkrik dibungkam 

Pintu fajar hirup nafas baru
Bait suci mengawali aksara
Embun pagi sejukkan sukma 
Cita nuangsa kiprah semesta

Ada cinta diam terbelenggu
Sapa taksampai di kelam
Menyapa embun penyejuk jiwa
Terbarin di pembaringan
Berselimut kerinduan 

 
Mks.211019

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "MERSJUD MIMPI (Pb"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel