DI PENGHUJUNG SENJAH

DI PENGHUJUMG SENJAH
Karya. Caru Syahrul

Kumerindu
Sesek ku merindukan
Gemuruh hati pada penyesalan
Andai ada cahaya di bulan purnama

Dipenghujung senjah sepiku semakin kutak mengerti
Gelapnya malam makin tak terbaca
Menghantar hanyutnya kesepian di  kerinduan

Menanti datangnya cahaya rembulan
Yang berbisik di kerinduan
Pintu hatiku ini terketuk
Penyeslan masa lalu

Goresan penadan percikan lumpur oleh lembah
Kutak paham kenepabisa dan kenapa terjadi
Ku ingin mebasuh pada beningnya air di muara tapi terlajur sudah
Kucaba berdiam diri

Dengan alunan kata
Kunanti datangnya cahaya rembulan
Menerangi kata cinta sejati
Walau gemuru hati terdengar sayup

Di kesunyian malam ini ku raut hati menjadi satu
Walau di jiwa ada rindu
Butiran butiran putih
Ber irama menyapa genteng rumahku

Menyapa kesejukan hati dikala merinridu
Kolopak mata ini tersentuh oleh tetesan bening putih
Berharap cehaya bulan menerangi jiwa
Berharap hati dikala sedang meridu

Goresan pene kuntai dalam kata indah Bagai bulan purnama menerangi hati
Hanya kata maaf kutak bisa menyapah
Hanya rindu bergolora di hati

MKS.27919

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "DI PENGHUJUNG SENJAH"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel