AKU DISINI.
Maret 19, 2021
Tulis Komentar
AKU DISINI
Caru Syahrul
Ku berjalan
Di tepi pantai
Sendiri di sepiku
Angin menyapa tubuhku
Meniup ilalang
Pasir bening putih
Bermain tanpa batas
Di jiwa menyapa senja
Di langit indah
Terhias garis pelangi
Sepasang burung t
Terban diantara langit biru
Kembali ke sarang
Tempat melepas lelah
Aku mengaduh dalam sapa
Aku di sini
Bersam sepiku
Langkah kaki
Semakin lelah
Ku sendiri
Menanti senja
Menghias hati di sepinya
Mks.20321
Belum ada Komentar untuk "AKU DISINI. "
Posting Komentar