MENETESKAN AIRMATA

MENETESKAN AIRMATA.
   Oleh :Caru Syahrul


Kutatap langit
Yang tak lagi mendung
Hembusan angin yang lirih
Dan semakin dingin

Dalam hening hari sudah mulai gelap
Semua terlihat samar
Namun warna jingga
Pada senja membuat langit terlihat indah

Senja mulai tenggelam
Dan tak lagi cerah
Ku tutup pintu dan jendela
Senja mengingatkandaku

Pada sebuah masalalu
Kini senja meneteskan air mata
Hingga membasuh pipi ini
Kularut dalam kesedihan


Mks 71121


Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "MENETESKAN AIRMATA"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel