Bunga yang layu
Januari 23, 2014
Tulis Komentar
Bunga yang layu
Kubuka pintu
Debu debu bertebaran diatas meja
Kubiarkan saja,
Tak ku berniat tuk menyapu
Kutengot halaman rumahku
Tak se indah harapanku
Daun daun kering bertebaran
Bagai bintik bintik hati resah
Sepuncuk bunga mekar
Layu dihalaman rumahku
Tak terambah oleh sinar mentari pagi
kubiarkan ,,,kutak peduli
Biarkan debu debu dan daun daun kering itu
Kubuka pintu
Debu debu bertebaran diatas meja
Kubiarkan saja,
Tak ku berniat tuk menyapu
Kutengot halaman rumahku
Tak se indah harapanku
Daun daun kering bertebaran
Bagai bintik bintik hati resah
Sepuncuk bunga mekar
Layu dihalaman rumahku
Tak terambah oleh sinar mentari pagi
kubiarkan ,,,kutak peduli
Biarkan debu debu dan daun daun kering itu
menyatu dengan tanah
Bersama dengan bunga yang sedang layu
Sebentarlagi akan lenyap pada pandanganku,,,
Bersama kegelapan malam
Bersama dengan bunga yang sedang layu
Sebentarlagi akan lenyap pada pandanganku,,,
Bersama kegelapan malam
Belum ada Komentar untuk "Bunga yang layu"
Posting Komentar