HAMPA DI KALA KU SENDIRI( PB

    HAMPA DI KALA KU SENDIRI
         Karya. Caru Syahrul

Sendiri di sepiku
Ku terpaku
Ku tak Sadarkan diri
Ku diam tanpa kata

Di Alam hampa penuh nista
Ku termenung di tatapan kosong
Menyibak wajah
Layuku yang sudah usang

Sendiri
Terdiam dalam Lamunanku
Melayang di dalam ilusiku
Tertunduk dalam anganan belaka

Ku berdiri  di srpiku
Tak ada arah mata angin
Ku mencoba berjalan
Melangkah dengan  asa yang membuncah

Sendiri
Ku sendiri tampa kawan
Ku hanyut dalam anganku
Tanpa lawan penjebak amarah
Terbayang dalam sandiwara
Akan asa yang melayang

   
Mks. 26319

Caru Syahrul Caru Syahrul adalah lahir disalah satu Desa Ujung Selatan kota Makassar teletak di timur kota Bulukumba. Menulis puisi adalah salah satu hobi yang dikembangkan, menulis puisi dilakukan sejak duduk dibangku SMP karena menulis puisi adalah mengespresikan jiwa tetang kehidupan dimasa lalu dan dimasa datang

Belum ada Komentar untuk "HAMPA DI KALA KU SENDIRI( PB"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel